Arya Karunia Baskara's profile

Kampanye sosial S.U.K.A / Sayur Untuk Kesehatan Anak

S.U.K.A 
Sayur Untuk kesehatan Anak

Merupakan sebuah kampanye sosial untuk mengajak anak mau dan mengetahui pentingnya mengkonsumsi sayuran sejak dini. Program ini dirancang untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Merencana V bidang studi Desain Komunikasi Visual dan. saya memilih tema ini melihat dari hasil penelitian dinas kesehatan kota bandung terhadap tingginya angka kekurangan gizi dan banyaknya penyakit tidak menular yang menyerang anak anak yang salah satu penyebabnya adalah kuranya mengkonsumsi sayuran. Dan berikut merupakan poster yang saya buat untuk keperluan sosialisasi kampanye sosial ini.




Dalam pengerjaannya saya mengusung konsep "Yuk Makan Sayur" dengan mengilustrasikan anak anak yang sedang makan sayur dengan gaya visual flat design yang berwarna dengan referensi tontonan karton anak anak di televisi seperti Doraemon, Dora The exploler, Spongebob Square pant's dan lain lain.
Kampanye sosial S.U.K.A / Sayur Untuk Kesehatan Anak
Published:

Owner

Kampanye sosial S.U.K.A / Sayur Untuk Kesehatan Anak

social campaign of vegetable's fot kids

Published: